Browsing Kategori: "Hukum & Kriminal"
Hukum & Kriminal
Banding Ke PTTUN Medan, Bupati Aceh Singkil Menang
SatuAcehNews | Aceh Singkil - Banding ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PTTUN) Medan, Bupati Aceh Singkil menang atas perkara nomor 17/G/2020/PTUN.BNA yang diputuskan di Pengadilan…
Tim Gabungan Gencarkan Patroli Malam Pergantian Tahun
SatuAcehNews - Tim gabungan yang terdiri dari TNI/Polri, Satpol PP dan Wilayatul Hisbah (WH) Kabupaten Aceh Utara menggencarkan patroli jelang pergantian tahun. Tim menyasar beberapa titik…
Puluhan Bandar Narkoba Ditangkap Polres Aceh Timur Sepanjang 2020
SatuAcehNews - Pada tahun 2020 ini, Polres Aceh Timur berhasil dalam menciptakan situasi kamtibmas dalam wilayah hukum Kabupaten Aceh Timur. Hal itu terbukti dengan menurunya angka gangguan…
Hindari Benturan, FPI Berganti Nama Menjadi Front Persatuan Islam
SatuAcehNews - Pemerintah Rabu (30/12/2020) menyatakan Front Pembela Islam (FPI) sebagai organisasi ilegal di seluruh wilayah NKRI. Menyikapi hal tersebut, pengurus DPP FPI mengambil langkah…
Ini Rancangan Qanun Yang Akan Dibahas DPRK Aceh Singkil Tahun 2021
SatuAcehNews | Aceh Singkil - Qanun adalah Peraturan perundang-undangan sejenis peraturan daerah yang mengatur penyelenggaraan kewenangan pemerintahan dan kehidupan masyarakat di Provinsi…
Ketua DPM UTU : Lanjutkan Pengusutan Kasus Pembegalan Dana Beasiswa Aceh
SatuAcehNews | Aceh Barat - Ketua Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Teuku Umar, M. Amar Akbar ikut Angkat bicara terkait penggelapan Dana Beasiswa yang dilakukan oleh oknum anggota…
Dua Orang Penadah Barang Curian dari Simeulue Ditangkap Polisi
SatuAcehNews - Dua orang penadah barang hasil curian belasan puluhan unit komputer milik sebuah sekolah di Simeulue ditangkap Tim Resmob Polres Simeulue.
Dua orang pelaku berinisial AD…
Maling Puluhan Unit Komputer Di Simeulue Diciduk Polisi
SatuAcehNews | Simeulue - Sepandai pandai tupai melompat namun sesekali jatuh juga. Pepatah ini agaknya tepat diberikan pada dua orang pelaku pencurian puluhan unit Komputer di Simeulue yang…
Sandri Amin: Anggota Dewan Terlibat SPPD ‘Bodong’ Harus Dievaluasi
SatuAcehNews | Simeulue - Sandri Amin, SH, seorang pengacara di Simeulue meminta kepada Pimpinan Partai politik di Aceh untuk melakukan evaluasi terhadap kadernya yang diduga terlibat kasus…
Sikapi Temuan BPK, Anggota DPRK Simeulue Ramai-Ramai Kembalikan Kelebihan Bayar SPPD
SatuAcehNews - Temuan lebih bayar perjalanan dinas DPRK Simeulue Tahun 2019 yang tertuang dalam dokumen Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI tahun 2019, telah mendapat tindak lanjut dari…